alt/text gambar

Film Perayaan 20 Tahun ‘Digimon’ Tampilkan Teasernya

Toei Animation mengungkapkan sebuah video teaser, visual teaser, pemeran, dan jendela tayang di awal musim semi 2020 untuk film yang sementara berjudul "Gekijou-ban Digimon Adventure".

Para pemeran dari seri film Digimon Adventure tri. tentunya kembali:

  • Natsuki Hanae sebagai Taichi Yagami
  • Yoshimasa Hosoya sebagai Yamato Ishida
  • Suzuko Mimori sebagai Sora Takenouchi
  • Mutsumi Tamura sebagai Koushiro Izumi
  • Hitomi Yoshida sebagai Mimi Tachikawa
  • Junya Ikeda sebagai Jo Kido
  • Junya Enoki sebagai Takeru Takaishi
  • M.A.O sebagai Hikari Yagami
  • Chika Sakamoto sebagai Agumon
  • Mayumi Yamaguchi sebagai Gabumon
  • Atori Shigematsu sebagai Piyomon
  • Takahiro Sakurai sebagai Tentomon
  • Kinoko Yamada sebagai Palmon
  • Junko Takeuchi sebagai Gomamon
  • Miwa Matsumoto sebagai Patamon
  • Yuka Tokumitsu sebagai Tailmon

Film ini diproduksi untuk merayakan 20 tahun seri anime Digimon.

Hiromi Seki, produser Toei Animation untuk proyek anime Digimon orisinal, berperan sebagai pengawas proyek film baru. Katsuyoshi Nakatsuru juga kembali dari proyek anime Digimon pertama sebagai desainer karakter. Kenji Watanabe merancang desain Digimon, seperti yang telah dilakukannya untuk proyek sebelumnya.

Sumber: ANN

The post Film Perayaan 20 Tahun 'Digimon' Tampilkan Teasernya appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2VGLdLL
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...