alt/text gambar

Film ‘Fate/Grand Order Shinsei Entaku Ryoiki Camelot’ Ungjap Staf dan Tahun Tayang

Lewat presentasi AnimeJapan 2019 pada hari Minggu, telah diungkap bahwa film bagian pertama dari "Fate/Grand Order Shinsei Entaku Ryoiki Camelot" akan hadir tahun 2020. Acara juga mengungkap staf yang akan hadir.

Seiyuu yang akan hadir adalah:

  • Mamoru Miyano sebagai Bedivere
  • Nobunaga Shimazaki sebagai Ritsuka Fujimaru
  • Rie Takahashi sebagai Mash Kyrielight

Sementara staf produksinya adalah:

  • Sutradara: Kei Suezawa, Kazuhito Arai
  • Desainer Karakter: Mieko Hosoi
  • Musik: Keita Haga, Hideyuki Fukasawa
  • Studio: Production I.G, Signal.MD

Dikatakan lewat presentasi bahwa film ini akan menyesuaikan cerita Singularity 6 yang lebih berfokus pada sudut pandang Bedivere.

Lewat seiyuu juga sudah dipastikan kita dapat Gudao lagi sebagai karakter perwakilan.

Sumber: ANN

The post Film 'Fate/Grand Order Shinsei Entaku Ryoiki Camelot' Ungjap Staf dan Tahun Tayang appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2Yj6DAP
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...