alt/text gambar

Falcom Luncurkan Situs Countdown ‘Project N.O.X’

Falcom telah membuka situs teaser baru untuk sesuatu yang bernama "Project N.O.X."

Situsnya dilengkapi dengan hitungan mundur yang akan berakhir pada tanggal 19 Desember pukul 13:00 WIB. Selain itu, terdapat juga teks "Saya bermimpi, menemukan Kebenaran dalam penjara yang bernama 'cradle…' dan gambar berikut:

Walau masih belum ada detil apa-apa dalam situs tersebut, Falcom sebelumnya mengatakan bahwa mereka tengah menyiapkan berbagai game konsol yang akan rilis sebelum September 2018, termasuk Ys baru.

Sumber: Gematsu

The post Falcom Luncurkan Situs Countdown 'Project N.O.X' appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2RxGYAt
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...