Dalam EVO 2018, Arc System Works mengadakan livestream yang memperkenalkan "Kill la Kill the Game: IF." Livestream ini juga memperlihatkan gameplay yang total durasinya adalah 30 menit.
Kill la Kill the Game: IF adalah game fighting dalam arena 3D dengan menggunakan karakter-karakter dari seri tersebut. Gameplay-nya dijanjikan akan sederhana tetapi menghadirkan strategi yang dalam. Terdapat sistem unik bernama Ketsui Hyoumei Enzetsu yang membuat kalian harus bertarung sambil berdebat.
Kalian bisa melihat porsi gameplay-nya pada menit 00:00 hingga 16:12 dan 47:26 hingga 1:04:40.
Kill la Kill the Game: IF akan rilis di seluruh dunia pada tahun 2019 untuk PlayStation 4 dan PC.
Sumber: Gematsu
The post 'Kill la Kill the Game: IF' Pamerkan Gameplay di EVO 2018 appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.
from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2MqfNp3
via IFTTT
0 komentar:
Post a Comment