Situs resmi anime "Uchi no Maid ga Uzasugiru!" (Our Maid is Way Too Annoying!) yang diadaptasi dari manga buatan Kanko Nakamura pada hari Jumat baru saja merilis video promosi pertamanya.
Kisah Uchi no Maid ga Uzasugiru! ini berpusat pada Misha, anak perempuan kecil yang kehilangan ibunya saat masih sangat kecil, dan sekarang hidup bersama ayahnya. Ayahnya mempekerjakan seorang maid bernama Tsubame, yang merupakan mantan anggota Pasukan Bela Diri Jepang dan juga seorang lolicon.
Anime akan tayang pada bulan Oktober mendatang dengan melibatkan
- Haruka Shiraishi sebagai Misa
- Manami Numakura sebagai Tsubame
Masahiko Ohta dan Takashi Aoshima, sutradara dan penulis utama serial Himouto! Umaru-chan, Gabriel DropOut, dan Mitsudomoe, kembali bersatu untuk membawakan anime baru ini di Doga Kobo. Jun Yamazaki yang akan melakukan desain karakter.
Sumber: ANN
The post Anime 'Uchi no Maid ga Uzasugiru!' Rilis Video Promosi Pertamanya appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.
from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2KDKbzl
via IFTTT
0 komentar:
Post a Comment