NIS America mengumumkan dalam E3 2018 bahwa Luong & Mian dari The King of Fighters XIV akan ikut bertarung di "SNK Heroines: Tag Team Frenzy."
Luong adalah femme fatale dan memiliki kecantikan yang merayu perhatian. Sedangkan Mian adalah Sichuan opera dancer yang jarang terlihat tanpa topengnya. Keduanya ahli bela diri dan akrobat.
SNK Heroines: Tag Team Frenzy akan rilis pada tanggal 7 September untuk PlayStation 4 dan Nintendo Switch.
Sumber: Gematsu
The post 'SNK Heroines: Tag Team Frenzy' Tambahkan Luong & Mian appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.
from Jurnal Otaku Indonesia https://ift.tt/2LLzOW3
via IFTTT
0 komentar:
Post a Comment