Situs resmi dari seri anime "Full Metal Panic! Invisible Victory" telah menghilangkan musim periode penayangannya. Perubahan ini nampaknya terjadi diantara 19 Februari dan 4 April.
Perubahan tersebut bisa kalian lihat di bawah:
Yang berubah menjadi:
Masih belum diketahui apa alasan dari perubahan ini, namun besar kemungkinannya waktu penayangan anime ini mengalami pengunduran.
Berikut ini adalah daftar para staf yang akan mengerjakan anime terbarunya:
Komposisi Seri & Skrip: Shoji Gato
Desain Karakter: Osamu Horiuchi
Sutradara Grafis: Yamamoto Aya
Desain Senjata: Takeshi Yoshioka
Desain Mekanisme: Kanetake Ebikawa & Toshiaki Ihara
Sutradara: Katsuichi Nakayama
Studio Animasi: XEBEC
Nampaknya kita harus menunggu waktu lebih lama lagi setelah menunggu 10 tahun untuk episode barunya.
Sumber: Otakomu
The post Musim Tayang 'Full Metal Panic!' Menghilang dari Situsnya appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.
from Jurnal Otaku Indonesia http://ift.tt/2nMOwQZ
via IFTTT
0 komentar:
Post a Comment