alt/text gambar

‘Utawarerumono: Mask of Deception’ Versi Inggris Rilis per 23 Mei

Atlus telah mengumumkan tanggal rilis untuk "Utawarerumono: Mask of Deception" versi Inggris. Game untuk PlayStation 4 dan PlayStation Vita ini akan rilis pada tanggal 23 Mei.

Untuk wilayah Amerika, Atlus menyiapkan bonus pre-order dan cetakan perdana sebagai begikut:

utawarerumono-mask-of-deception-rilis-2

  • Utawarerumono: Mask of Deception Compendium Art Book: Soft cover art book setebal 50 halaman yang berisikan informasi dan gambar mengenai karakter, makhluk, dan juga berbagai lokasi unik. Buku ini juga memperlihatkan gambar konsep dan pesan developer yang menceritakan proses pembuatan game-nya. Lihat cuplikannya di link berikut.
  • Collector's Slipcase: Game dan art book-nya akan disimpan protective slipcase.

Di saat yang sama, mereka juga merilis trailer baru yang memperkenalkan ceritanya. Game ini menceritakan tentang Haku yang terbangun di dunia fantasi yang tidak dikenalinya. Tidak lama kemudian, dia akan terlibat perang. Meski Haku tidak jago bertarung, dia jago soal strategi.

Sumber: Gematsu

The post 'Utawarerumono: Mask of Deception' Versi Inggris Rilis per 23 Mei appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia http://ift.tt/2mHjAE9
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...