alt/text gambar

‘Kizumonogatari: Nekketsu-hen’ Dikonfirmasi Tayang Bulan Agustus

Cabang toko Animate di Okayama, Jepang; baru saja mengunggah sebuah standing banner untuk trilogi Kizumonogatari. Banner tersebut mengiklankan tentang perilisan Blu-ray dan DVD untuk film part I dan juga diumumkan bahwa film keduanya, Kizumonogatari: Nekketsu-hen akan ditayangkan pada tanggal 19 Agustus mendatang.



Pengumuman ini sebenarnya sama dengan pengumuman poster visualnya pada awal bulan Juni lalu, namun kali ini mereka menggunakan visual baru. Bila sebelumnya mereka menggunkan gambar Kisshot, kali ini mereka menggunakan gambar Shinobu yang lebih sedap.

Film kedua ini juga akan disutradarai oleh Shinbou Akiyuki di studio SHAFT, dia juga adalah sutradara yang akan mengerjakan film ketiganya, Reiketsu.

sumber: Crunchyroll

The post 'Kizumonogatari: Nekketsu-hen' Dikonfirmasi Tayang Bulan Agustus appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia http://ift.tt/298og0B
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...