alt/text gambar

Cardcaptor Sakura Juga Akan Mendapat Anime Baru

Sebelumnya telah dikabarkan kalau seri Cardcaptor Sakura akan mendapatkan seri manga baru yang akan mulai diterbitkan di majalah Nakayoshi yang akan rilis di bulan Juni nanti. Kini majalah Nakayoshi juga memberikan kabar kalau seri klasik tersebut juga akan mendapatkan anime baru.

ccsna1

Di pojok kanan atas gambar yang di-post oleh pengguna Twitter dengan akun 六甲 tertulis bahwa seri Cardcaptor Sakura dipastikan mendapat proyek anime baru, dan informasi lebih lanjutnya akan diumumkan di lain waktu.

Kira-kira bakalan jadi remake, atau sama seperti manga barunya di mana Sakura sudah jadi siswi SMP ya?

Sumber: Hachimakikou

The post Cardcaptor Sakura Juga Akan Mendapat Anime Baru appeared first on Jurnal Otaku Indonesia.



from Jurnal Otaku Indonesia http://ift.tt/1sfgiYo
via IFTTT
Share on Google Plus

About Animacs

Animacu menyediakan berita anime, manga, live action etc ter-UPDATE.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

Baca yang lain...